Bocornya Pipa Distribusi IPAM Kampung Damai, Membuat Pelayanan Air Bersih PDAM Mengalami Gangguan

0
651
Foto. Para pekerja berjibaku menyambung kembali pipa HDPE milik PDAM Kota Balikpapan, untuk lancarnya air bersih pada pelanggan. (foto.humas pdam)

Penasatu.com, Balikpapan – Lagi, terjadi kebocoran pada pipa air baku jenis HDPE (High Density Polyethylene) dengan diameter 400 mm. Adapun lokasi kerusakan tepat dibelakang perumahan Sepinggan Pratama dekat kolam pemancingan, Senin (27/5). Target pekerjaan 1×24 jam, sejak jam 19.00 Wita s.d selesai, lebih cepat lebih baik.

Pipa HDPE PDAM mengalami kebicoran di karenakn bergeraknya tanah penopang pipa.

Sehingga pelayanan air bersih dari IPM Kampung Damai mengalami stop produksi sementara waktu, kondisi kerusakan disebabkan terjadinya pergerakan tanah sehingga penopang badan pipa ikut tergeser dan menyebabkan kebocoran.

Direktur Teknik PDAM Kota Balikpapan, Arief purnawarman turun langsung memantau pelaksanaan pekerjaan perbaikan. Atas kejadian ini PDAM Kota Balikpapan menyampaikan permohonan maaf yang sebesar besarnya, terutama kepad pelanggan yang mengakibatkan Stop Distribusi air PDAM secara mendadak.*

Oleh : Ben

Sumber : Humas PDAM Balikpapan.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here